Alamat travel Jogja Malang ternyata sedekat ini, sehingga konsumen yang mau naik travel bisa datang ke lokasi kantornya.
Meski ada informasi soal alamat travel Jogja Malang sebagaimana dibawah ini, namun yang mau dijemput pun juga bisa, sehingga tak perlu datang ke lokasi.
Setelah proses penjemputan penumpang di Yogyakarta oleh travel Jogja Malang berikut, konsumen pun akan diajak menempuh perjalanan lewat Klaten, Kartasura, Solo, Sragen, Ngawi, Batu, dan Malang.
Bagi yang mau turun di kota-kota yang dilalui pun bisa dilayani, bahkan bisa pula mengirimkan baik barang atau dokumen ke kota atau kabupaten tersebut.
Mengaku saja kalau kerap repot begini ketika mudik dengan transportasi umum?
Hayo akui saja kalau kerap alami kerepotan hingga keluhan sebagaimana dibawah ini ketika menempuh perjalanan menuju ke Kota Apel dengan bus atau kereta api (KA).
1. Bau tak enak: bau tak enak bisa saja timbul di dalam bus disebabkan oleh keringat, makanan, bau menyengat, hingga muntahan.
Kondisi di dalam terminal bisa saja timbul bau tak sedap akibat kotoran di tempat sampah ataupun selokan yang bikin tak nyaman.
2. Cari kendaraan berkali-kali: kendaraan perlu dicari berkali-kali, karena tak cukup memakai bus atau KA saja, yaitu perlu transportasi dari rumah ke terminal atau stasiun.
Dari terminal atau stasiun tujuan pun juga butuh kendaraan lanjutan yang bisa mengantar ke rumah tujuan seperti naik ojek atau taksi.
3. Khawatir dengan barang bawaan: khawatir dengan barang bawaan bisa juga dirasakan oleh konsumen saat berada di dalam bus maupun di terminal atau stasiun.
Oleh sebab itu, konsumen memang harus hati-hati karena tempat-tempat tersebut adalah tempat umum yang banyak lalu lalang orang tidak dikenal.
4. Berkali-kali memindahkan bawaan: barang bawaan terpaksa dipindah-pindah, karena berpindah kendaraan dari ojek atau taksi, lalu ke bus atau KA.
Berikutnya, dari bus atau KA menuju ke ojek atau taksi lagi untuk menuju ke rumah masing-masing, sehingga konsumen bakal lebih repot.
Terungkap, ini alamat travel Jogja Malang yang memberi solusi trip mudah
Perjalanan mudah dapat ditempuh dengan naik travel, karena ada proses penjemputan dan pengantaran, menjadikan trip lebih simpel.
Penumpang pun bakal juga akan lebih aman, karena barang bawaan ditaruh di bagasi dan hanya akan diambil ketika penumpang tersebut turun.
Cukup naik kendaraan saja hingga lokasi tujuan, sehingga menjadikan penumpang tak perlu bergonta-ganti yang otomatis barang bawaan dapat diangkut lebih praktis.
Jadwal jemput penumpang dari tiap kota asal
Tersedia travel Jogja Malang pagi dan malam sehingga konsumen punya pilihan yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing.
Dari dua jadwal berikut, konsumen tetap harus konfirmasi untuk memastikan apakah ada jadwal sesuai dengan tanggal yang dibutuhkan.
Di hari H, penumpang dapat berkomunikasi untuk memastikan kedatangan mobil travel, karena bisa jadi ada penumpang dijemput duluan dan ada pula lebih dari jadwal ini.
Dari Jogjakarta | Dari Malang |
Pagi 08.00 WIB | Pagi 08.00 WIB |
Malam 19.00 WIB | Malam 19.00 WIB |
Murah! Hanya segini harga Jogja Malang
Mulai dari 225 ribu penumpang bisa menikmati perjalanan yang praktis dengan layanan antar jemput dari travel berikut ini.
Penumpang mendapatkan perjalanan cepat lewat jalan dan mobil yang hanya muat sekitar 10 orang saja, jadi lebih lega.
Mobil yang digunakan ada ACnya yang bikin bebas panas plus masih ada fasilitas bagasi gratis.
Jurusan | Tiket (Rp) |
Yogya ke Malang | Rp 225.000/ seat |
Batu Malang ke Yogya | Rp 225.000/ seat |
Seperti ungkapan soal jasa dengan alamat travel Jogja Malang berikut
Diungkap oleh salah seorang penumpang di Google Maps, kalau lokasi alias alamat travel Jogja Malang berikut ini nyaman.
“Tempatnya nyaman, kendaraan nya juga nyaman, pelayanan dan respon admin baik dan cepat,” sebut Idha Wati.
Penumpang lainnya mengaku puas dengan layanan dari Duta Kartika dan drivernya pun mengendarai dengan baik.
“Pelayanan memuaskan, driver ramah dan tidak ugal-ugalan. Armada bersih wangi nyaman,” tulis Kurnia Dewi di Maps.
Awas kehabisan kursinya, segera pesan hari ini juga
Awas kehabisan kursinya, karena mobil travel yang digunakan yaitu Hiace hanya muat 10 orang saja, jadi segera amankan dengan menghubungi nomor hp dibawah ini.
Caranya hanya cukup telepon atau chat via WA, lalu konsumen pun cukup tunggu konfirmasi dari pihak jasa. Setelah fix, maka tinggal tunggu saja di hari H.
Alamatnya pun di dalam ring road, sehingga sedekat ini bisa dijangkau oleh konsumen yang menjadikan konsumen bisa datang kesana.
- Alamat: Jalan Laksda Adisucipto Km 8,5 Kopenrejo (Barat Hotel Sheraton Mustika Yogyakarta) 55282
- Alamat: Jalan By Pass Juanda Baru Semampir 1A, Surabaya, Jawa Timur
- Hp: 081804220311
- Hp: 081226006474